Pelatihan ini mempelajari bagaimana membuat program CNC Milling dan Turning dengan menggunakan aplikasi/software MasterCAM, yang meliputi konsep dasar pemrograman CNC, pembuatan gambar, pembuatan toolpath, setting tool, dan uji coba /simulasi program di Mesin CNC.
Persyaratan Peserta :
Usia maks 55 tahun
Guru Program keahlian Teknik Mesin
Memiliki kompetensi penggunaan komputer.
Pendidikan minimal S1/DIV
Belum pernah mengikuti pelatihan sejenis;
Bersedia mengikuti pelatihan sampai dengan tuntas; Bersedia melaksanakan Rencana Tindak Lanjut (RTL) dan mengimplementasikan hasil pelatihan di SMK tempat bertugas sesuai perjanjian/penugasan kerja di SMK.
Detail Informasi Diklat
Judul Diklat
: Pemrograman CNC dengan Mastercam
Waktu Pelaksanaan
: 05 Agustus 2024 Sampai 26 Agustus 2024
Pola Diklat
: 170 JP
Untuk mendaftar pada diklat ini silahkan melakukan login pada tombol dibawah ini.